Headlines News :
Home » » Forum Ta'aruf Siswa Baru dan Masa Orientasi Siswa

Forum Ta'aruf Siswa Baru dan Masa Orientasi Siswa

Written By PD IPM LAMONGAN on Selasa, 13 Juli 2010 | 08.30


FORTASI (Forum Ta'aruf Siswa Baru) atau yang lebih dikenal dengan Masa Orientasi Siswa Baru (MOS) yang diselenggarakan oleh sekolah-sekolah baik tingkat SD-SMP dan SMA mulai diselenggarakan minggu ini. Kegiatan semacam ini adalah kegiatan tahunan yang dilaksanakan untuk mengenalkan kepada siswa baru mengenai administratif sekolah dan juga menanamkan dasar-dasar disiplin diri pada siswa dalam melaksanakan tugas dan kewajiban selama menuntut ilmu.
Masa Orientasi Siswa ini adalah ladang dimana kita harus melakukan tindakan ekstra dalam menanamkan kedisiplinan dan ideologi ber-Muhammadiyah tentunya. Disini peran Ikatan Pelajar Muhammadiyah juga ikut serta dalam kegiatan Ta'aruf ini. IPM juga memliki ladang untuk mengenalkan bahwa IPM adalah Organisasi Intra Sekolah yang menawarkan keberhasila-keberhasilan dalam bidang organisasi dan management Kepemimpinan.
Seakan Kertas Putih, Siswa baru harus diberikan warna yang sesuai sehingga kedepannya siswa mampu memenej diri dalam menghadapi kebutuhan-kebutuhan dalam mempersiapkan diri untuk menjadi lebih baik.
Selamat berfortasi Untuk Kawan-kawan IPM, kami yakin semua sukses
Share this article :

0 komentar:

LAGU - LAGU

  • AKU CINTA IPM
  • IPM BERJAYA
  • JANJI KADER
  • MARI MENGAJI
  • PELAJAR MUHAMMADIYAH
  • RENUNGAN KADER
  • SANG SURYA
  • SENANDUNG PERJUANGAN
  • SUJUD

Blog Archive

Popular Posts

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Ikatan Pelajar Muhammadiyah Lamongan - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template